
KOMPAS.com – Toleransi merupakan salah satu nilai penting yang perlu diterapkan oleh seluruh kalangan di era digital. Pasalnya, keragaman multidimensi akan terasa indah jika diiringi sikap saling menghormati perbedaan. Di atas kertas, iklim toleransi di Indonesia tercatat baik. Meski demikian, sejumlah indikator masih membutuhkan akselerasi perbaikan. Salah satunya, kecakapan pengguna […]